Analisis Pengaruh Current Ratio, Debt To Equity Ratio, Debt To Asset Ratio, Return On Asset, Return On Equity, Earning Per Share, Price Book Value dan Net Profit Margin Terhadap Harga Saham pada perusahaan Jakarta Islamic Indeks yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2014-2018

Srie Nuning Mulatsih, Irma Dwi Puspita Dewi

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Current Ratio (CR) , Debt To Equity Ratio (DER), Debt To Asset Ratio (DAR),  Return On Asset (ROA), Return On Equity (ROE), Earning Per Share (EPS), Price Book Value (PBV) Dan Net Profit Margin (NPM) terhadap harga saham Pada Perusahaan Jakarta Islamic Index (JII) di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode Tahun 2014-2018.Populasi penelitian adalah yang terdaftar  pada perusahaan Jakarta Islamic Index (JII)  di BEI tahun 2014-2018 sebanyak 30 perusahaan. Sampel penelitian diambil dengan teknik purposive sampling diperoleh 18 perusahaan.Variabel independen yang digunakan adalah CR, DER, DAR, ROA, ROE, EPS, PBV  dan NPM sedangkan variabel dependen adalah harga saham. Analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda menggunakan SPSS 24. Hasil penelitian menunjukkan bahwa CR, DER, ROA, ROE, EPS, PBV  dan NPM berpengaruh signifikan positif terhadap Harga saham, sedangkan DAR, tidak berpengaruh signifikan terhadap Harga saham

References


Brigham, F dan Houston J.F.2010.Dasar-Dasar Manajemen Keuangan.Singapore: Salemba Empat.

Fahmi, Irham.2014.Analisis Kinerja Keuangan.Bandung:Alfabeta.

Kasmir.2015.Analisis Laporan Keuangan.Jakarta:Rajawali.

Munawir,2016. Analisa Laporan Keuangan.Yogyakarta:Liberty

Priyatri, Duwi. 2014. SPSS 22 Pengolahan data praktis – edisi kesatu. Yogyakarta : ANDI. (diunduh 21februari 2018).

Sugiyono.2016. Metode Penelitian Kombinasi Mixed Methods. Bandung: ALFABETA

Sujarweni,Wiratna V.2016. Penelitian akuntansi dengan SPSS. Yogyakarta:Pustaka Baru Press.

Wiyono,Gendro dan Kusuma H.2017.Manajemen Keuangan Lanjutan Berbasis

Corporate Value Creation. Yogyakarta: UPP STIM YKPN.

F Kurnia, Yuli & Ariyanto,Bisma. (2018). Analisis Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Wholesale And Retail Trade Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2011 – 2016 .ISSN No. 1411-9501

_Vol. Xxiii No. 2. .(Journal Online). (Diunduh 20 Januari 2020).

Fadilah, Zaidatul.2017.pengaruh economic value added (EVA), net profit margin (NPM) return on asset (ROA), return on equity (ROE), earning per share (EPS) Dan Price Earning Ratio (Per) Terhadap Harga Saham. (journal online). (diunduh

februari 2018).

Kadar, Kusnadi, Rikumahu, Brady.(2017). Relationship Analysis Between EVA, EPS, ROA, ROE To MVA For Measuring Financial Performance (Case Study On Telecommunication Companies Listed In Idx 2011-2016). .(journal online). (diunduh 22 februari 2018)

Pratama, Cendy Andrie, Azizah,Devi Farah , Nurlaily ,Ferina.(2019) Pengaruh Return

On Equity (ROE), Earning Per Share (EPS), Current Ratio (CR) dan Debt To Equity Ratio (DER) Terhadap Harga Saham (Studi pada Perusahaan Jakarta Islamic Index yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2014-2017).(Journal Online). (Diunduh 20 Januari 2020).Rahmadewi, Pande Widya, Abundanti,Nyoman. (2018). Pengaruh EPS, PER, CR, DAN ROE Terhadap Harga Saham Di Bursa Efek Indonesia. E-Jurnal Manajemen Unud, Vol.

,:https://doi.org/10.24843/EJMUNUD.2018.v7.i04.p14.(JournalOnline).(Diunduh 20 Januari 2020).

Rimbani,Ryan Perkasa.(2016). Analisis Pengaruh ROE, EPS, PBV, DER, dan NPM Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Real Estate Dan Property Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2011 – 2013. (Journal Online) (diunduh 20 Januari 2020)

Santy, V. A. D. 2017. Pengaruh ROA, dan EPS terhadap harga saham PT. Garuda Indonesia Tbk. (diunduh 21 februari 2018).

Suciyati, Tri. 2010. Pengaruh ROA, ROE, NPM, EPS dan EVA Terhadap Harga Saham Sektor Pertambangan yang Terdaftar Di BEI. (diunduh 21februari 2018). (diunduh 21februari 2018).

Www.idx.co.id

www.ojk.co.id




DOI: https://doi.org/10.37010/duconomics.v1.5488

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Flag Counter