Pengaruh Kecerdasan Emosional, Sikap dan Konsep Diri Terhadap Pemahaman Konsep IPA Siswa

Idha Isnaningrum

Sari


Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui hasil uji: Metode penelitian yang digunakan adalah metode survei. Populasi adalah siswa kelas IX SMP di Jonggol. Besar sampel sebanyak 81 siswa tahun pelajaran 2019/2020, dengan teknik sampling. Analisis data menggunaka Path Analysis(Analisis Jalur) dengan pendekatan regresi linier. Dari hasil penelitian menunjukkan: 1) Pengaruh langsung yang tidak signifikan kecerdasan emosional terhadap pemahaman konsep IPA siswa SMP Pasundan di wilayah Jonggol. Hal tersebut dibuktikan dengan perolehan nilai 15thitung1,760<ttabel1,980"> . 2) Pengaruh langsung yang tidak signifikan sikap terhadap pemahaman konsep IPA siswa SMP di wilayah Jonggol. Hal tersebut dibuktikan dengan perolehan nilai 15thitung1,332<ttabel1,980"> . 3) Pengaruh langsung yang signifikan konsep diri terhadap pemahaman konsep IPA siswa SMP di wilayah Jonggol. Hal tersebut dibuktikan dengan perolehan nilai 15thitung2,595>ttabel1,980"> . 4) Pengaruh langsung yang signifikan kecerdasan emosional terhadap sikap siswa SMP Swasta di daerah Jonggol. Hal tersebut dibuktikan dengan perolehan nilai 15thitung7,044>ttabel1,980"> . 5) Pengaruh langsung yang signifikan kecerdasan emosional terhadap konsep diri siswa SMP di wilayah Jonggol. Hal tersebut dibuktikan dengan perolehan nilai 15thitung4,379>ttabel1,980"> . 6) Pengaruh langsung yang signifikan sikap terhadap konsep diri siswa SMP Pasudan di wilayah Jonggol. Hal tersebut dibuktikan dengan perolehan nilai 15thitung11,763>ttabel1,980"> . 7) Pengaruh tidak langsung yang tidak signifikan kecerdasan emosional terhadap pemahaman konsep IPA melalui sikap siswa SMP Pasundan  di wilayah Jonggol. Hal tersebut dibuktikan dengan perolehan nilai 15thitung1,01<ttabel1,980"> . 8) Pengaruh tidak langsung yang tidak signifikan kecerdasan emosional terhadap pemahaman konsep kimia melalui konsep diri siswa SMP Pasundan di wilayah Jonggol. Hal tersebut dibuktikan dengan perolehan nilai 15thitung0,929<ttabel1,980"> . 9) Pengaruh tidak langsung yang signifikan sikap terhadap pemahaman konsep kimia melalui konsep diri siswa SMP Pasundan di Jonggol. Hal tersebut dibuktikan dengan perolehan nilai 15thitung2,498>ttabel1,980"> .

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Anas, S. (2008). Pengantar evaluasi pendidikan. Jakarta : PT Raja Grafindo Persada.

Rasydin, H dan Mansur. (2009). Penilaian hasil belajar. Bandung : CV Wacana Prima.

Sukamto. (2010). Belajar dan faktor-faktor yang mempengaruhinya. Jakarta : Rineka Cipta.

Suwono. (2008). Manajemen Hidup. Yogyakarta To Success: Kertajaya.


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.