Analisa Pemecahan Masalah Oleh Siswa Pada Mata Pelajaran Matematika Dalam Materi Aljabar

Rafly Muhammad, Rina Wlarupun, Callvin Bernadho Bramada, Isma Hana Rofifah

Sari


Tujuan penelitian ini adalah untuk meneliti dan mendeskripsikan bagaimanakah tingkat kemampuan untuk pemecahan masalah matematika pada peserta didik kelas X dan XII di SMK Walang Jaya,SMK Pembangunan Jaya Yakapi dan SMK Widya Nusantara Jakarta. Jenis metode penelitian yang di gunakan peneliti adalah kualitatif deskriptif atau studi kasus. Penentuan sampel pada penelitian ini dilakukan dengan menggukan metode purposive sampling. Subjek dalam penelitian ini adalah kelas X dan kelas XII dari sekolah masing-masing yang terdiri dari 30 peserta didik kelas X SMK Jaya Yakapi, 42 peserta didik SMK Walang Jaya, dan 32 SMK Widya Nusantara dengan keseluruhannya adalah 104 peserta didik dan sampelnya sebanyak 5 peserta didik dari masing-masing sekolah yaitu 2 peserta didik SMK Jaya Yakapi, 2 peserta didik SMK Widya Nusantara dan 1 peserta didik SMK Walang Jaya. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah wawancara dan dokumentasi. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah instrumen wawancara, dan dokumen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemecahan masalah matematika peserta didik dapat mampu di kuasai oleh sebagian peserta didik hanya saja metode pembelajaran yang di gunakan cenderung kurang di pahami oleh beberapa peserta didik walaupun media pembelajarang yang di berikan guru sudah sangat memadai seperti menggunakan media pembelajaran berbasis vidio penjelasan atau juga menggunakan media pembelajaran berbasis gogle class room dan lain sebagainya, dikarenakan pada masa pandemi ini siswa hanya melakukan kegiatan sehari-harinya saja dengan bermain gatged dan tidak atau pengaruh signifikan antara kepercayaan didi terhadap komunikasi matematika karena tidak mau bertanya untuk memahani vidio dan meteri yang di berikan guru tersebut,karena di masa pandemi covid-19 ini menjadi hambatan bagi siswa tersebut.

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Azizah, R., Zaenuri, Z., & Kharisudin, I. (2020). Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Dalam Menyelesaikan Soal Cerita Siswa SMA. PRISMA (Prosiding Seminar Nasional Matematika). (3), 237-246.

Dwiarwati, K. A., & Handyani, N. N. L. (2020). Pengaruh Implementasi Model Pembelajaran Kontekstual Berbasis Lingkungan Terhadap Minat dan Hasil Belajar Matematika Siswa. Maha Widya Bhuwana: Jurnal Pendidikan, Agama dan Budaya, 2(2), 94-100.

Ernawati, E., & Sutiarso, S. (2020). Analisis Kesulitan Menyelesaikan Soal Matematika Kategori Higher Order Thinking Skills Menurut Tahapan Polya. Jurnal Penelitian dan Pembelajaran Matematika, 13(2), 178-195. Aritmetika Sosial.


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.