Analisis Pemahaman Konsep Matematika Siswa Kelas VII SMP Islam Karya Dharma Pada Materi Operasi Bilangan Bulat
Sari
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana kesulitan
pemahaman konsep bilangan bulat matematika pada siswa kelas VII SMP
Islam Karya Dharma dan untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang
menyebabkan sulitnya pemahaman konsep bilangan bulat matematika. Jenis
penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Subjek penelitian adalah siswa kelas
VII SMP Islam Karya Dharma sebanyak 30 siswa yang akan dikategorikan
menjadi tiga kategori yaitu rendah, sedang dan tinggi dengan menggunakan
tes. Peneliti mengambil 2 orang perkategori untuk menganalisis jawaban
mereka. Hasil penelitian yang diperoleh adalah kesulitan pemahaman konsep
yang di alami oleh siswa terbagi atas 4 tipe yaitu: (1) Kesulitan Pemahaman
Fakta, (2) Kesulitan Operasi dan Proses Penghitungan, (3) Kesulitan
Pemahaman Prinsip dan (4) Kesulitan Pemahaman Konsep.
Teks Lengkap:
PDFReferensi
Asep Jihad, dan Abdul Haris. 2013. Evaluasi Pendidikan. Yogyakarta: Muti Pressindo.
Churchill, Daniel. 2017. Digital Resources for Learning. Singapore: Springer Nature Singapore Pte Ltd.
Hevriansyah, P., & Megawanti, P. (2017). Pengaruh Kemampuan Awal terhadap Hasil Belajar Matematika. JKPM (Jurnal Kajian Pendidikan Matematika), 2(1), 37. https://doi.org/10.30998/jkpm.v2i1.1893
Jelatu, S., Sariyasa, S., & Ardana, I. M. (2018). Effect of GeoGebra-Aided REACT Strategy on
Understanding of Geometry Concepts. International Journal of Instruction, 11(4), 325 -
Murnaka, N. P., & Dewi, S. R. (2018). Penerapan metode pembelajaran Guided Inquiry untuk
meningkatkan kemampuan pemahaman konsep matematis. Journal of Medives: Journal
of Mathematics Education IKIP Veteran Semarang, 2(2).163-171.
Zagoto, M. M., & Dakhi, O (2018). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Matematika
Peminatan Berbasis Pendekatan Saintifik Untuk Siswa Kelas XI Sekolah Menengah
Atas. Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran, 1(1), 157-170.
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.