Peran Guru dalam Mengembangkan Kurikulum Merdeka

Intan Rusmarhadi, Nanda Suci Pramesti, Nihlah Syaputri, Nur Sabrina, Vani Setiawati

Sari


Abstract: The role of teachers in curriculum development is very important, considering that the curriculum must serve as a guideline for conducting teaching and learning activities to achieve educational goals. Moreover, the curriculum in Indonesia often undergoes changes, resulting in suboptimal learning and limited information, with indications that many teachers have not yet properly implemented the Merdeka curriculum. The merdeka curriculum is presented in regulations that differ from previous curricula. The Merdeka curriculum is expected to lead education in a better direction by focusing on a student-centered approach. This research aims to understand the role of teachers in the development of the Merdeka curriculum. In this study, a literature review is the method used. Data collection was conducted using the Google Scholar database to retrieve relevant articles. The study found that teachers must be able to implement the Merdeka curriculum, from utilizing technology in learning to setting priorities.

 Abstrak:  Peran guru dalam pengembangan kurikulum sangatlah penting, mengingat kurikulum harus dijadikan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan belajar mengajar untuk mencapai tujuan pendidikan.  Terlebih lagi, kurikulum di Indonesia sering sekali terjadi perubahan yang menyebabkan kurang optimalnya pembelajaran dan minimnya informasi serta indikasi masih banyaknya guru yang belum mengaplikasikan kurikulum merdeka dengan baik. Kurikulum merdeka hadir dalam peraturan yang berbeda dari kurikulum sebelumnya. Kurikulum merdeka diharapkan mampu membawa pendidikan kearah yang lebih baik dengan mengacu pada pendekatan yang berpusat kepada siswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peran guru dalam pengembangan kurikulum merdeka. Dalam penelitian ini, literatur review merupakan metode yang digunakan. Pengumpulan data dilakukan pada database google scholar untuk mengambil artikel yang relevan. Penelitian ini memiliki hasil bahwa peran guru dalam pengembangan kurikulum merdeka sangatlah krusial dan multifaset bagi keberhasilan pengembangan kurikulum merdeka.


Teks Lengkap:

PDF

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.