Sinema Indonesia, Adakah Bahasa Visual Baru?

Catur Sunu Wijayanto

Abstract


Apakah teknologi baru menghasilkan bahasa visual baru? Apakah teknologi berpengaruh pada bentuk Bahasa film yang diciptakan? Pertanyaan-pertanyaan ini banyak beredar dalam pembacaan terhadap kemunculan bahasa visual “baru” di sinema Indonesia pasca-Kuldesak. Kehadiran bahasa visual “baru” bagi banyak orang, dipercaya merupakan hasil dari perkembangan dan pengenalan teknologi baru dalam proses produksi sinema. Kepercayaan ini mendapat pembenaran dari teori-teori klasik seperti Andre Bazin dan Jean Mitry tetapi kemudian mendapat tantangan dari pembacaan fenomena baru dari ahli-ahli seperti Guy Debord dan Jonathan L. Beller. Artikel ini berkehendak menghadirkan perdebatan teknologi dan produksi citraan dalam sinema Indonesia dengan mengacu pada perdebatan sejarah sinema dan teknologi.


Full Text:

PDF

References


Andrew, D. J. (1976). The Major Film Theories, New York Oxford University Press.

Bazin. A. (1967). What is Cinema?I, Berkeley: University of California Press.

Bazin. A. (1971). What is Cinema?II, Berkeley: University of alifornia

Press.

Debord, G. (1994). The Society of Spectacle, New York: Zone Books.

Eidsvik, C. (1999). Machines of the Invisible: Changes in Film Technology in the Age of Video‖ dalam Brian Henderson & Ann Martin (ed.), Film Quarterly, Forty Years-A Selection, Berkeley: University of California Press.

Mascelli, J. V. (2010). The Five C‘s of Cinematography (terjemahan H.

Misbach Y. Biran) Jakarta:Penerbit: FFTV-IKJ.

Mirzoeff, N. (ed.). 2002. The Visual Culture Reader, second

edition. London & New York:Routletge.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.


Program Studi Desain Komunikasi Visual, Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Indraprasta PGRI

Alamat: Kampus A Gedung 1, Lantai 2 | Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530, Jakarta, Indonesia.
Tlp: (021) 7818718 – 78835283 (ext. 122) | Tutup hari Minggu dan hari libur nasional Indonesia
Jam Kerja: 09.00 AM – 08.00 PM

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.