PERANCANGAN SISTEM INFORMASI ABSENSI BERBASIS JAVA NETBEANS PADA PT. LOTTE SHOPPING INDONESIA
Abstract
Perkembangan teknologi khususnya teknologi komputer telah mengalami kemajuan yang sangat pesat. Teknologi tersebut tidak lepas dari peran manusia yang setiap saat terus memperbaiki dan mencari inovasi baru agar teknologi tersebut dapat digunakan untuk membantu pekerjaan manusia. Khususnya kemajuan dibidang teknologi informasi terutama pada teknologi mobile dan internet. Teknologi dapat membuat pekerjaan menjadi lebih mudah dan efisien, manfaat penelitian ini untuk memudahkan proses sistem pendataan menjadi komputerisasi dalam pengolahan data absensi. Pengolahan absensi PT. Lotte Shopping Indonesia yang masih menggunakan cara manual yang menyebabkan lambatnya pengolahan data yang tidak terstruktur dengan baik. Tujuan penelitian ini untuk mengatasi permasalahan yang ada, dengan merancang sistem pengolahan data absensi karyawan secara terintegrasi dan terorganisir lebih baik dengan memanfaatkan teknologi informasi yang sudah berkembang pesat. Metode penelitian yang digunakan yaitu kualitatif deskriptif yaitu penelitian yang menggambarkan tentang suatu kegiatan pada perusahaan. Membangun sistem ini menggunakan alat sistem yaitu Diagram Alir Data (DAD), Konteks, dan Nol dengan menggunakan bahasa database MySQL menggunakan XAMPP. Kesimpulan dari penelitian ini Adalah dengan diterapkannya dapat mempermudah proses pengumpulan data sistem yang ada pada aplikasi absensi sudah terkomputerisasi, efisien dalam penyimpanan data dan laporan.
Kata Kunci : Sistem Informasi, Absensi, Java, Netbeans
Full Text:
PDFReferences
A.S. 2016. “Rekayasa Perangkat Lunak
Terstruktur Dan Berorientasi Objek.” in
Informatika Bandung.
Agus, Mulyanto. 2009. “Sistem Informasi
Konsep Dan Aplikasi.” Yogyakarta:
Pustaka Pelajar.
Bay Haqi. 2019. Aplikasi Absensi Dosen
Dengan Java Dan Smarphone. PT. Elex
Media Komputindo.
Hasibuan Malayu S.P. 2009. Organisasi Dan
Motivasi Dasar Peningkatan
Produktifitas. Bumi Aksar. jakarta.
Ida Nuraida, S. E. 2008. “Manajemen
Administrasi Perkantoran.” Kanisius 16.
Jogiyanto. 2008. “Metodologi Penelitian
Sistem Informasi. Yogyakarta : CV.
Andi Offset.”
Mulyani, Sri. 2016. “Analisis Sistem.”
Pengertian Analisis Sistem 38.
Oktafianto, dan Muhammad, and Muslihudin.
“Analisis Dan Perancangan
Sistem Informasi Menggunakan Model
Terstruktur Dan UML - Muhamad
Muslihudin, Oktafianto - Google Buku.”
Analisis Dan Perancangan Sistem
Informasi Menggunakan Model
Terstruktur Dan Uml 118. Retrieved
(https://books.google.co.id/books?id=2
SU3DgAAQBAJ&printsec=frontcover
&hl=id#v=onepage&q&f=false).
Rusmawan, Uus. 2019. Teknik Penulisan
Tugas Akhir Dan Skripsi Pemrograman.
PT Elex Media Komputindo.
Soeherman, Bonnie dan Marion Pinontoan.
Designing Information System
Concept & Cases with Visio.
DOI: https://doi.org/10.30998/semnasristek.v6i1.5806
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Prosiding SEMNAS RISTEK indexed by:



