SISTEM INFORMASI MONITORING METERAN LISTRIK PADA PT HALEYORA POWER BERBASIS ANDROID

Akbar Rifai, Reza Avrizal, Siti Marti’ah

Abstract


Saat ini telah berada di era globalisasi, di mana sistem informasi mengalami perkembangan yang maju sehingga semakin banyak orang menggunakan sistem informasi. Penggunanya di antaranya adalah suatu perusahaan atau organisasi. Tujuan dari penelitian adalah menghasilkan rancangan aplikasi sarana media informasi berbasis android yang dapat berjalan pada setiap smartphone karyawan pada PT Haleyora Power Cabang UP3 Menteng. Peneliti akan menggunakan metode deskriptif. Metode penelitian yang digunakan untuk menganalisis aplikasi yang dibuat adalah wawancara, observasi, dan studi pustaka. Metode pengembangan sistem menggunakan metode waterfall. Aplikasi dibuat dengan menggunakan android studio dan database MySQL, pada sistem informasi aplikasi tersebut dapat mempermudah karyawan dalam mendata pelanggan pratul dan tul 2 lembar dan pihak manajemen hanya menunggu laporan hasil yang dibuat oleh karyawan, maka peneliti dapat menarik kesimpulan bahwa dengan dibuatnya sistem informasi monitoring meteran listrik dengan menggunakan java setelah direalisasikan berjalan sesuai harapan mempermudah manajemen PT Haleyora Power mendapatkan informasi terkini hasil laporan kinerja pada setiap karyawan, secara cepat, tepat, dan akurat

References


Al-Jauhari, A. (2021). Kata Pengantar.

Dialog, 44(1), i–Vi.

https://doi.org/10.47655/dialog.v44i1

.470.

A.S, Rosa., & Shalahuddin, M. 2013.

Rekayasa Perangkat Lunak

Terstruktur dan Berorientasi

Objek. Bandung: Informatika.

Fadilah, F. (2020). Penilaian Kinerja W

Iraniaga Berbasis Android M

Enggunakan Metode Analytical

Hierarchy Process ( Ahp ) Analysis

And Design Of W Iraniaga

Performance Assessm Ent Based On

Android Using Analytical Hierarchy.

Junaedi, I., & Suyantapa. (2020). Perancangan

Aplikasi Sistem Informasi

Pendistribusian Tenaga Listrik

Contact Center PLN 123 Site

Distribusi Jakarta Berbasis Web. JSI

(Jurnal Sistem Informasi) Universitas

Suryadarma, 7(2), 149–170.

Mardian, A., Budiman, T., Haroen, R., &

Yasin, V. (2021). Perancangan

Aplikasi Pemantauan Kinerja

Karyawan Berbasis Android Di Pt.

Salestrade Corp. Indonesia. Jurnal

Manajamen Informatika Jayakarta,

(3), 169.

https://doi.org/10.52362/jmijayakarta

.v1i3.481.

Nur Hasanah, F. (2020). Buku Ajar Rekayasa

Perangkat Lunak. In Buku Ajar

Rekayasa Perangkat Lunak.

https://doi.org/10.21070/2018/978-

-5914-09-6

Rini, A. (2016). Sistem Informasi Pengolahan

Data Penanggulangan Bencana Pada

Kantor Badan Penanggulangan

Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten

Pariaman. 3(2), 2016.

Roger s Pressman. (2015). Rekayasa

Perangkat Lunak: Pendekatan

Praktisi Buku I. ANDI.

Sutabri, T. (2012). Konsep Sistem Informasi.

Edisi 1 Yogyakarta. Jurnal

Administrasi Pendidikan UPI, 20.

Tanbiroh, R. T., Putri, N. M., & Sofyan, D. M.

(2016). Aplikasi Sistem Informasi

Monitoring Capaian Kinerja Berbasis

Android Pada. Seminar Nasional

Teknologi Informasi Dan Multimedia

, 1(4), 31–37.




DOI: https://doi.org/10.30998/semnasristek.v7i1.6377

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Prosiding SEMNAS RISTEK indexed by: