PERANCANGAN APLIKASI PENYEWAAN PADA SHEKEMBAR WEDDING ORGANIZER BOGOR BERBASIS JAVA NETBEANS

Fitri Ramadhani, Ega Shela Marsiani, Endang Sulistyaniningsih

Abstract


Shekembar Wedding Organizer merupakan bidang usaha layanan jasa pernikahan,yang saat ini menyediakan beberapa jenis jasa pernikahan dan paket pernikahan yang pemesanannya masih secara manual. Dibutuhkan sebuah aplikasi yang dapat dengan mudah dioperasionalkan sehingga dengan adanya sistem ini mampu mengatasi permasalahan yang ada agar pelayanan yang diberikan oleh Shekembar Wedding Organizer tersebut lebih cepat, efisien, aman dan terpercaya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Rapid Application Development (RAD). Metode RAD merupakan model proses pembangunan perangkat lunak yang menekankan pada siklus pembangunan yang pendek, singkat, dan cepat. Berdasarkan hasil rumusan masalah yang ada pada Shekembar Wedding Organizer, maka peneliti mempunyai tujuan penelitian yaitu membuat aplikasi yang memudahkan proses pendataan pelanggan, membuat perancangan aplikasi yang dapat membantu proses pencarian data, membuat aplikasi yang dapat dikendalikan secara cepat dan akurat, membuat aplikasi yang sederhana namun dapat dipergunakan secara berkelanjutan dan membuat aplikasi yang mudah dimengerti pengguna. Dengan sistem informasi penyewaan ini diharapkan saat registrasi dapat memudahkan Shekembar Wedding Organizer dalam mengolah data registrasi lebih efektif, efisien dan terkomputerisasi

References


Arif, M. (2016). Bahan Ajar Teknik Industri.

Deepublish.

AS, R., & Shalahudin, M. (2013). Rekayasa

Perangkat Lunak Terstruktur Dan

Berorientasi Objek. Informatika.

Darmawan, D., & Fauzi, N. . (2013). Sistem

Informasi Manajemen. PT Remaja

Rosdakarya.

Fathansyah. (2012). Basis Data. Informatika.

Hastuti, D., & Arief, Y. (2018). Belajar

Pemrograman Java Menggunakan

Java FX Dan Database H2. Asswaja

Pressindo.

Mardiani, E., & DKK. (2017). Membuat

Aplikasi Penjualan Menggunakan

Java Netbeans, MySQL, dan iReport.

Elex Media Komputindo.

Muslihudin, M., & Oktavianto. (2016).

Analisis dan perancangan sistem

informasi menggunakan model

terstruktur dan UML (A. Pramesta

(ed.)). Andi.

Naufal Firdaus, I. (2018). Sistem Informasi

Penyewaan Jasa Wedding Organizer

Pada Renald Wedding Organizer.

Universitas Komputer Indonesia.

Nurpatonah, E. (2015). Sistem Informasi

Pemesanan Wedding Organizer

Berbasis Web pada Java Exist

Management. Universitas Komputer

Indonesia.

Susanto, A. (2013). Sistem Informasi

Akuntansi. Lingga Jaya.

Taniah, A. W., & Harjunawati, S. (2017).

Perancangan Sistem Informasi

Transaksi Penyewaan Wedding

Organizer Pada Cv.Denis Citra

Mandiri Bekasi. Komputerisasi

Akuntansi, AMIK BSI Jakarta.




DOI: https://doi.org/10.30998/semnasristek.v7i1.6379

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Prosiding SEMNAS RISTEK indexed by: