SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN SISWA TERBAIK SMP NEGERI 1 MANGUNREJA METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING

Ridwan Maulana Ma’ruf, Siti Khotijah, Siwi Puji Astuti

Abstract


Siswa merupakan salah satu generasi penerus bangsa dalam mewujudkan cita-cita secara personal maupun berbangsa dan bernegara. Dengan demikian Setiap sekolah, selalu mengadakan program untuk menentukan Siswat terbaiknya. Untuk itu penulis merancang sebuah sistem dengan mengambil judul sistem penunjang keputusan menentukan siswa terbaik. Tujuan penelitian ini adalah Membangun sistem pendukung keputusan dengan metode Simple Additive Weighting (SAW) agar Memberikan kemudahan dalam menentukan Siswa terbaik pada SMP Negeri 1 Mangunreja, Menghindari adanya ketidak adilan dalam pemilihan siswa terbaik dengan metode Simple Additive Weighting (SAW), Jika sebelumnya ketika tidak menggunakan sistem pendukung keputusan dalam penyeleksian membutuhkan waktu 10 jam, sekarang dengan adanya sistem pendukung keputusan waktu penyeleksian menjadi lebih singkat yaitu 15 menit sampai dengan 30 Menit sehingga pekerjaan utama guru tidak terganggu oleh proses pemilihan siswa terbaik.

Full Text:

PDF

References


Adhikara. (2021). EduTIK: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi dan Komunikasi Volume 1 Nomor 5, Oktober 2021. 1(19), 528–541. https://ejurnal.unima.ac.id/index.php/edutik/article/view/2922

E Turban, S. S. (2014). Electronic commerce. In Vikalpa (Vol. 29, Nomor 3).

Komarudin, K., Sarkadi, S., & Alkhudri, A. T. (2019). Peningkatan Kompetensi Guru PPKN SMP Dalam Melaksanakan Penilaian Autentik Berdasarkan Kurikulum 2013. Sarwahita, 15(02), 119–130.

Little, J. D. C. (2014). Models and managers: The concept of a decision calculus. Management Science, 50(12 SUPPL.), 1841–1853.

Nana Sudjana, Patonah, R. (2019). Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Melalui Penerapan Metode Diskursus Multy Reprecentacy (DMR). Faktor Jurnal Ilmiah Kependidikan, 6(2), 83–88.

Nofriansyah, Wibawa, M. B., Ria, D., Tb, Y., & Irawan, F. (2021). Sistem Pendukung Keputusan Rekomendasi Penerimaan Bantuan Langsung Tunai (Blt) Pandemi Covid 19 Pada Desa Bale Atu Kabupaten Aceh Tengah Dengan Metode Analytical Hierarchy Process (Ahp) Decision Support System Cash Direct Receipt (Blt) Covid-19 Pandemic i. Journal of Informatics and Computer Science, 7(2), 87–98.

Nurjoko1, & Yuliawat, D. (2015). Sistem Pendukung Keputusan Penerima Kartu Keluarga Sejahtera (Kks) Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (Saw. Jurnal Teknologi Informasi Magister, 1(2), 203–217. https://jurnal.darmajaya.ac.id/index.php/jtim/article/view/640

Pratita, D., Amrina, D. E., & Djahir, Y. (2021). Analisis Kebutuhan Mahasiswa Terhadap Bahan Ajar Sebagai Acuan Untuk Mengembangkan E-Modul Pembelajaran Digital. Jurnal PROFIT Kajian Pendidikan Ekonomi dan Ilmu Ekonomi, 8(1), 69–74.

Rahman, S. (2021). Pentingnya Motivasi Belajar Dalam Meningkatkan Hasil Belajar. Merdeka Belajar, November, 289–302.

Sudaryono, S., Aini, Q., Lutfiani, N., Hanafi, F., & Rahardja, U. (2020). Application of Blockchain Technology for iLearning Student Assessment. IJCCS (Indonesian Journal of Computing and Cybernetics Systems), 14(2), 209.

Wongso STMIK Dharmapala Riau, F. (2016). Perancangan Sistem Pencatatan Pajak Reklame Pada Dinas Pendapatan Kota Pekanbaru Dengan Metode Visual Basic. Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Bisnis, 14(2), 160–180.




DOI: https://doi.org/10.30998/semnasristek.v8i01.7153

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Prosiding SEMNAS RISTEK indexed by: