PERAN KOMITMEN PROFESIONAL PENDIDIK TERHADAP PEMANFAATAN ARTIFICIAL INTELLIGENCE (AI)

Farah Indrawati

Abstract


Penelitian deskriptif kualitatif yang berjudul “Peran Komitmen Profesional Pendidik terhadap Pemanfaatan Artificial Intelligence (AI)” ini dilatar-belakangi oleh perkembangan teknologi dan dunia pendidikan yang menuntut adanya pemaksimalan proses pembelajaran dengan memanfaatkan Artificial Intelligence (AI). Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui bagaimana peran komitmen profesional pendidik terhadap pemanfaatan Artificial Intelligence (AI) dalam dunia pendidikan. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan studi kepustakaan yang berasal dari beberapa literatur terkait. Hasil penelitian memberitahukan bahwa penerapan Artificial Intelligence (AI) dalam dunia pendidikan membutuhkan dukungan dan keterlibatan pendidik. Pendidik yang mempunyai komitmen profesional yang tinggi akan dapat memahami, mengadopsi, dan mengintegrasikan teknologi Artificial Intelligence (AI) secara bijak, efektif, dan efisien, sehingga dapat memberikan dampak positif kepada peserta didik. Simpulan dari penelitian ini adalah komitmen profesional pendidik mempunyai peran yang penting terhadap pemanfaatan Artificial Intelligence (AI) dalam dunia pendidikan, khususnya dalam pemaksimalan proses pembelajaran.

References


___________. (2023). 3 Manfaat AI untuk Pendidikan, Berikut Konteksnya!. Verihubs. https://verihubs.com/blog/manfaat-ai-untuk-pendidikan/

___________. (2023). Menariknya Era Teknologi Modern : Tantangan dan Solusi untuk Sukses. IT Telkom Surabaya. https://ittelkom-sby.ac.id/menariknya-era-teknologi-modern-tantangan-dan-solusi-untuk-sukses/

___________. (2023). Peran AI dalam Dunia Pendidikan, Bantu Siswa dan Guru. Eraspace. https://eraspace.com/artikel/post/peran-ai-dalam-dunia-pendidikan-bantu-siswa-dan-guru

___________. (2023). Peranan Artificial Intelligence di Dunia Pendidikan. Sekolah Tinggi Teknologi Kedirgantaraan. https://sttkd.ac.id/berita/peranan-artificial-intelligence-di-dunia-pendidikan/

___________. (2023). Peranan Artificial Intelligence di Dunia Pendidikan. Yayasan Al Ma’soem. Bandung. https://almasoem.sch.id/peranan-artificial-intelligence-di-dunia-pendidikan/

Alam, A., & Ahmad, M. (2018). The Role of Teachers Emotional Intelligence in Enhancing Student Achievements. Journal of Asia Business Studies, 12(1), 31-43. https://doi.org/10.1108/JABS-08-2015-0134.

Fuji Astuti, N. (2022). Jenis -jenis Penelitian Kualitatif dan Tujuannya, Kenali Perbedaannya. Merdeka.com. https://www.merdeka.com/jabar/jenis-jenis-penelitian-kualitatif--yang-penting-diketahui-berikut-penjelasannya-kln.html

Hakim, L. (2022). Peranan Kecerdasan Buatan (Artificial Intelligence) dalam Pendidikan Direktorat Pendidikan Profesi Guru. https://ppg.kemdikbud.go.id/news/peranan-kecerdasan-buatan-artificial-intelligence-dalam-pendidikan

Hasanati, N. (2018). The Role of Work Life Quality towards Teacher’s Professional Commitment, Advances in Social Science, Education and Humanities Research, volume 231., 5th International Conference on Community Development

Obeit Choiri, E. (2023). Artificial Intelligence : Jenis, Kelebihan, Kekurangan & Contohnya. Qwords. https://qwords.com/blog/artificial-intelligence/

Prawira, E., dkk. (2018). Pengaruh Komitmen Profesional pada Kepuasan Kerja dengan Motivasi sebagai Variabel Moderasi. E-Jurnal Akutansi Universitas Udayana, 25(2), 1041-1069. ISSN : 2302-8556. https://doi.org/10.24843/EJA.2018.v25.i02.p09

Pujihastuti, A. (2023). Pemanfaatan Artificial Intelligence (AI) sebagai Asisten Guru dalam Peningkatan Literasi Digital di Era 4.0. GuruInovatif. https://guruinovatif.id/artikel/pemanfaatan-artificial-intelligence-ai-sebagai-asisten-guru-dalam-peningkatan-literasi-digital-di-era-40?username=asripujihastuti1

Rangkuti, M. (2023). Mengenal Artificial Intelligence (AI) : Pengertian, Sejarah, Kegunaan, dan Contoh Penerapannya. Opini Teknologi. https://umsu.ac.id/artikel/mengenal-artificial-intelligence-ai-pengertian-sejarah-kegunaan-dan-contoh-penerapannya/

Taufik Kautsar, M., dkk. (2022). Peran Komitmen Profesional terhadap Kesuksesan Karir Subjektif pada Guru. Jurnal Psikologi Integratif, 10(1), 121-138. https://media.neliti.com/media/publications/481663-peran-professional-commitment-terhadap-s-4a3a93bd.pdf


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Faculty of Mathematics and Sciences
Universitas Indraprasta PGRI

Address: Jl. Raya Tengah No. 80, Kel. Gedong, Kec. Pasar Rebo, Jakarta Timur 13760 , Jakarta, Indonesia. 
Phone: +62 (021) 7818718 – 78835283 | Close in sunday and public holidays in Indonesia
Work Hours: 09.00 AM – 08.00 PM
Best hours to visit: From 9 am to 11 am or after 3 pm. The busiest times are between 11 am and 3 pm. 

Creative Commons License
Prosiding Seminar Nasional Sains 2020 is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License