Kajian Etnofisika Alat Musik Tradisional Tehyan pada Materi Gelombang Bunyi

Andry Fitrian, Fitria Herliana

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji aspek etnofisika dari alat musik tradisional Tehyan dalam konteks materi gelombang bunyi. Tehyan adalah salah satu jenis alat musik yang berkembang di Indonesia karena adanya akulturasi kesenian Tionghoa. Alat musik ini terdiri dari beberapa bagian, seperti tabung resonator dan membran yang digunakan untuk menghasilkan suara. Studi ini dilakukan dengan metode observasi dan wawancara untuk menganalisis karakteristik fisik dan akustik dalam menciptakan jenis bunyi dan nada yang dapat memberikan pemahaman lebih mendalam tentang hubungan antara aspek etno dengan fisika terutama pada materi gelombang bunyi.Kajian yang dihasilkan pada alat musik tradisional Tehyan dengan materi gelombang bunyi didapati tiga hasil sub materi  yaitu tentang sifat-sifat gelombang bunyi, pengaruh medium terhadap gelombang bunyi dan interferensi gelombang bunyi.

References


Astuti, I. A. D., & Bhakti, Y. B. (2021). Kajian Etnofisika Pada Tari Piring Sebagai Media Pembelajaran Fisika. SINASIS (Seminar Nasional Sains), 2(1).

Cramer, J. C. (2020). Perbandingan metode perekaman mono jarak dekat dengan mikrofon kondensor dan dinamik terhadap alat musik tehyan. Universitas Pelita Harapan.

Fitri, H., & Diliarosta, S. (2022). Kajian Etnosains Pembuatan Sala

Bulek Sebagai Makanan Tradisional di Desa Kampung Baru Padusunan Kota Pariaman. SEMESTA: Journal of Science Education and Teaching, 5(1), 34–42.

Irawati, L. (2012). Fisika Medik Proses Pendengaran. Majalah Kedokteran Andalas, 36(2), 155–162.

Maison, A., Kurniawan, D. A., & Sholihah, L. R. (2018). Deskripsi sikap siswa sma negeri pada mata pelajaran fisika. Edusains, 10(1), 160–167.

Mulyaningsih, N. N., Jahrudin, A., Astuti, I. A. D., & Okyranida, I. Y. (2023). Etnofisika dalam Seri Permainan Tradisional. Syiah Kuala University Press.

Novitasari, L., Agustina, P. A., Sukesti, R., Nazri, M. F., & Handhika, J. (2017). Fisika, etnosains, dan kearifan lokal dalam pembelajaran sains. Prosiding SNPF (Seminar Nasional Pendidikan Fisika), 81–88.

Sari, I. N., Lestari, L. P., Kusuma, D. W., Mafulah, S., Brata, D. P. N.,

Iffah, J. D. N., Widiatsih, A., Utomo, E. S., Maghfur, I., & Sofiyana, M. S. (2022). Metode penelitian kualitatif. Unisma Press.

Sujana, A. (2014). Dasar-dasar IPA: Konsep dan aplikasinya. UPI Press.

Syifa, M. (2022). Instrumen Gambang Semarang dalam busana Semi Formal. Institut Seni Indonesia Yogyakarta.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Faculty of Mathematics and Sciences
Universitas Indraprasta PGRI

Address: Jl. Raya Tengah No. 80, Kel. Gedong, Kec. Pasar Rebo, Jakarta Timur 13760 , Jakarta, Indonesia. 
Phone: +62 (021) 7818718 – 78835283 | Close in sunday and public holidays in Indonesia
Work Hours: 09.00 AM – 08.00 PM
Best hours to visit: From 9 am to 11 am or after 3 pm. The busiest times are between 11 am and 3 pm. 

Creative Commons License
Prosiding Seminar Nasional Sains 2020 is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License