Unomath Beam:Integrasi Permainan sebagai Penguatan Konsep Pecahan di SMP

Fuji Ayu Astuti, Rachmaniah Mirza Hariastuti

Sari


Penelitian ini dilakukan dalam bentuk pengembangan menggunakan model Sugiyono dengan mengeliminasi tahap revisi akhir produk dan produksi massal. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengembangkan media pembelajaran matematika berbasis permainan Uno Stacko. Produk permainan diberi nama Unomath Beam (Uno Matematika Balok) yang dikembangkan untuk menguatkan pemahaman tentang operasi pecahan. Pengumpulan data dilakukan dengan metode observasi, kuisioner, tes, kajian pustaka, dan dokumentasi. Analisis data dilakukan secara mix (kuantitatif dan kualitatif). Responden penelitian terdiri dari satu ahli selaku validator, 4 siswa kelas VII yang ditentukan secara acak untuk ujicoba skala kecil, dan 39 siswa kelas VII di SMPN 1 Giri Banyuwangi yang ditentukan untuk ujicoba skala kelas. Hasil penelitian menunjukkan bahwa produk media permainan Unomath Beam memenuhi indikator kualitas valid, praktis, dan efektif berdasarkan penilaian ahli dan pengguna. Media ini masih dapat dikembangkan untuk skala yang lebih besar, dan/atau dikembangkan untuk konsep yang berbeda sesuai kreativitas peneliti.

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Adawiyah, A. R., & Kowiyah. (2021). Analisis Kebutuhan Pengembangan Permainan Kartu Domino Sebagai Media Pembelajaran Operasi Hitung Perkalian Siswa Kelas IV SD. Ideas: Jurnal Pendidikan, Sosial, dan Budaya, 7(3), 115–20, doi: 10.32884/ideas.v7i3.435.

Amalia, R. A., & Alrianingrum, S. (2023). Pengembangan Role Playing Game (RPG) Berbasis Strach Sebagai Media Pembelajaran Aktif di SMAN 1 Krian. Avatara, 14(1), 1–7.

Angelina, M., & Hamdun, D. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Ta’bir Berbasis Permainan Uno Stacko pada Siswa MA Ibnul Qoyyim Putra Yogyakarta Tahun Ajaran 2017/2018. Al-Mahara: Jurnal Pendidikan Bahasa Arab 5(2), doi: 10.14421/almahara.2019.052-04.

Anggreini, D., & Priyojadmiko, E. (2022). Penerapan Media Inovatif dalam Meningkatkan Pembelajaran Matematika Materi Pecahan Sekolah Dasar pada Era Merdeka Belajar. Jurnal Pendidikan Dasar, 3(2), 81–92.

Azhari. (2015). Peran Media Pendidikan dalam Meningkatkan Kemampuan Bahasa Arab Siswa Madrasah. Jurnal Ilmiah Didaktika, 16(1), doi: 10.22373/jid.v16i1.586.

Cahyadi, P. F. A., Astawa, I. W. P, & Suarsana, I. M. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Pecahan dengan Pendekatan Saintifik untuk Mendukung Upaya Meningkatkan Pemahaman Konsep Pecahan Siswa Kelas VII. Jurnal Pendidikan Matematika Undiksha, 11(2).

Cahyadi, W., Faradisa, M., Cayani, S, & Syafri, F. S. (2020). Etnomatematika untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa. ARITHMETIC: Academic Journal of Math, 2(2), doi: 10.29240/ja.v2i2.2235.

Cantika, A. K., Rasmani, U. E. E., & Dewi, N. K. (2023). Efektivitas Media Pembelajaran Uno Stacko untuk Meningkatkan Kemampuan Pengenalan Konsep Bilangan pada Anak Usia 5-6 Tahun. Jurnal Kumara Cendekia, 11(1), 16–26, doi: https://doi.org/10.20961/kc.v11i1.59586.

Deviana, D., & Prihatnani, E. (2018). Pengembangan Media Monopoli. JRPM (Jurnal Review Pembelajaran Matematika), 3(2), doi: https://doi.org/10.15642/jrpm.2018.3.2.114-131.

Emzir, (2013). Metodologi Penelitian Pendidikan. Depok: PT. Raja Grafindo Persada.

Emzir. (2017). Metodologi Penelitian Pendidikan Kuantitatif dan Kualitatif. Depok: Raja Grafindo Persada.

Fauziah, L., & Gazali, F. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Permainan Monopoli pada Materi Termokimia di Kelas XI SMAN 12 Padang. Ranah Research : Journal of Multidisciplinary Research and Development, 1(4).

Garland, R. (1991). The Mid-Point on a Rating Scale: Is It Desirable? Marketing Bulletin, 2, 66–70.

Halim, J., Yulius, Y., & Iswandi, H. (2017). Perancangan Komunikasi Visual Permainan Papan Cinta Kuliner Sumatera Selatan. Besaung : Jurnal Seni Desain dan Budaya, 2(1), 42–48, doi: 10.36982/jsdb.v2i1.242.

Halimatusya, S., Helsy, I., & Sari. (2021). Pembuatan Media Pembelajaran Uno Spin Kimia pada Materi Sistem Periodik Unsur Manufacture of Chemical Uno Spin Learning Media on Elements Periodic System Materials. Gunung Djati Conference Series, 2.

Haniq, U. (2019). Kesulitan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Matematika Materi Pecahan pada Siswa Kelas V SDN 188 Pekanbaru. Primary: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 8(1). doi: 10.33578/jpfkip.v8i1.7052.

Hasanah, H. (2017). Teknik-Teknik Observasi. At-Taqaddum, 8(1), doi: 10.21580/at.v8i1.1163.

Hobri. (2021). Metodologi Penelitian Pengembangan (Aplikasi pada Penelitian Pendidikan Matematika). Jember: Pena Salsabila.

Irawan, A., & Hakim, M. A. R. (2021). Kepraktisan Media Pembelajaran Komik Matematika Pada Materi Himpunan Kelas VII SMP/MTs. PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, 10(1), 91-100.

Kahar, S. M., & Layn, R. M. (2017). Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Cerita Matematika. Jurnal Math Educator Nusantara, 3(2), 95–102, doi: https://doi.org/10.29407/jmen.v3i2.855.

Kemendikbudristek. (2022). Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 56/M/2022 tentang Pedoman Penerapan Kurikulum dalam Rangka Pemulihan Pembelajaran. Jakarta: Kemendikbud.

Krisnawati, E. (2018). Desain Tugas untuk Mengidentifikasi Proses Kognitif Siswa dalam Memahami Konsep Pecahan. Euclid, 5(2), doi: 10.33603/e.v5i2.1123.

Kuwatno., Noerhasmalina., & Khasanah, B. A. (2022). Pengembangan Media Papan Permainan Matematika (Paper Math). Jurnal Pendidikan Matematika Universitas Lampung, 10(1), 93–105, doi: http://dx.doi.org/10.23960/mtk/v10i1.

Larasati, M. S., & Prihatnani, E. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran USH (Uno Stacko Hitung). EDU-MAT: Jurnal Pendidikan Matematika, 6(2), doi: 10.20527/edumat.v6i2.5679.

Latief, M. (2017). Pengembangan Permainan Ular Jarra Sebagai Media Pembelajaran Pada Materi Pokok Asam-Basa. Indonesian Journal of Educational Studies, 20(2), doi: https://doi.org/10.26858/ijes.v20i2.4819.

Mardhiah, A., & Akbar, S. A. (2018). Efektivitas Media Pembelajaran Terhadap Hasil Belajar Kimia Siswa SMA Negeri 16 Banda Aceh. Lantanida Journal, 6(1), 49–58, doi: 10.22373/lj.v6i1.3173.

Marhamah. (2018). Belajar Matematika Melalui Permainan Matematika. Prosiding Seminar Nasional 21 Universitas PGRI Palembang. Palembang: Universitas PGRI Palembang.

Ningrum, I. R., & Lutfi, A. (2019). Permainan House of Chemistry Sebagai Media Pembelajaran pada Materi Hidrokarbon Kelas XI SMA. Unesa Journal of Chemical Education, 8(2), 43–49, doi: https://doi.org/10.26740/ujced.v8n2.p%25p.

Nugraheni, N. (2017). Penerapan Media Komik pada Pembelajaran Matematika di Sekolah Dasar. Refleksi Edukatika : Jurnal Ilmiah Kependidikan, 7(2), doi: 10.24176/re.v7i2.1587.

Nurrahmah, A, & Ningsih, R. (2018). Penerapan Permainan Tradisional Berbasis Matematika. Wikrama Parahita: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(2), 43–50, doi: http://dx.doi.org/10.30656/jpmwp.v2i2.631.

Nurrita, T. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Misykat, 3(1).

Rachma, A. F., and Agustina, D. K. (2022). Pengembangan Magecah (Materi Game Pecahan) dalam Pelajaran Matematika untuk Kelas IV Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan dan Teknologi Indonesia, 2(9), doi: https://doi.org/10.52436/1.jpti.213.

Rahmadani, A. (2019). Keefektifan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TGT (Team Games Tournament) pada Pokok Bahasan Pecahan Sederhana Kelas III SDN Tanjungsari 1 Sidoarjo. Trapsila: Jurnal Pendidikan Dasar, 1(1), 55–71, doi: http://dx.doi.org/10.30742/tpd.v1i01.724.

Rahmawati, F., Permana, R., & Nurfitriani, M. (2020). Pengaruh Media Dakota dan Keaktifan Terhadap Prestasi Siswa Materi FPB dan KPK. Cendekiawan, 2(2), 95–103, doi: https://doi.org/10.35438/cendekiawan.v2i2.187.

Rahmawati, N. U., Nugroho, P. B., Dinata, K. B., & Truong, A. T. T. (2023). Pengembangan Video Pembelajaran Berbasis Pemecahan Masalah Berbantuan Adobe Captivate Materi Matriks. International Journal of Progressive Mathematics Education, 3(1), 51-70, https://doi.org/10.22236/ijopme.v1i3.7689

Rahwanti, J., Mawarsari, V. D., & Aziz, A. (2014). Pengembangan Media Pembelajaran Uno Statik dalam Penerapan Model Pembelajaran Snowball Throwing Materi Turunan Kelas XI. Seminar Nasional Pendidikan, Sains dan Teknologi Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Muhammadiyah Semarang.

Rohima, N. (2023). Penggunaan Media Pembelajaran Untuk Meningkatkan Keterampilan Belajar Pada Siswa. Seri Publikasi Pembelajaran, 1(1), 1-12.

Saputri, S. S., & Sudarmilah, E. (2019). Game Edukasi Mitigasi Bencana Banjir. Journal of Technology and Infornatics (JoTI), 1(1), 11–19.

Sugiyono. (2020). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Yogyakarta: Alfabeta.

Susianto, A. (2014). Teori Belajar Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jakarta: Persada Media Group.

Syifa’, D. A., & Parastuti. (2020). Penggunaan Media Permainan Uno Stacko untuk Penguasaan Kosakata dalam Pembelajaran Bahasa Jepang Level Dasar. Hikari, 4(1), 77–88.

Trinova, Z. (2012). Hakikat Belajar dan Bermain Menyenangkan bagi Peserta Didik. Al-Ta Lim Journal, 19(3), doi: 10.15548/jt.v19i3.55.

Uno, H. B. (2014). Model Pembelajaran: Menciptakan Proses Belajar Mengajar yang Kreatif dan Efektif. Jakarta: Bumi Aksara.

Wildayati., & Yerimadesi. (2021). Validitas dan Praktikalitas E-Modul Larutan Elektrolit dan Non Elektrolit Berbasis Guided Discovery Learning untuk Kelas X SMA/MA. Entalpi Pendidikan Kimia, 2(2), 45–54, doi: 10.24036/epk.v0i0.143.

Wulandari, I., Hendrian, J., Sari, I. P., Arumningtyas, F., Siahaan, R. B., & Yasin, H. (2020). “Efektivitas Permainan Kartu Sebagai Media Pembelajaran Matematika.” E-Dimas: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, 11(2), 27–31, doi: https://doi.org/10.26877/e-dimas.v11i2.2513.


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.