Citra dalam Media Iklan Televisi Produk Aqua “Kebaikan Berawal Dari Sini”

Changgih Cahyo Nugroho

Abstract


Penelitian ini untuk menganalisis citra dalam media iklan televisi produk aqua dengan label kebaikan berawal dari sini. Penelitian ini menggunakan model pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Penelitian ini menggunakan model analisis menurut Ronald Barthes yang mengembangkan teori menjadi dua tataran makna yaitu denotatif dan konotatif. Tatanan penandaan pertama yang disebut Barthes dengan denotasi menggambarkan relasi antara penanda dan petanda di dalam tanda, dan antara tanda dengan referennya dalam realitas eksternal dan tatanan pemaknaan kedua tatanan konotasi. Mitos di bentuk dan diciptakan oleh tanda dan simbol Dengan tanda dalam iklan tersebut terdapat mitos bahwa produk aqua adalah produk minuman yang menyegarkan hanya dengan mengkonsumsi produk tersebut khalayak akan merasakan kesegaran dari air mineral tersebut Hal ini membuat kepercayaan kepada konsumen dan membuat mereka percaya dan terus mengkonsumsi produk aqua secara terus menerus dalam keadaan apapun. Penggunaan iklan Aqua dengan Label kebaikan berawal dari sini mengartikan bahwa Aqua berasal dari mata air pegunungan alami yang mengandung mineral seimbang. Aqua hadir untuk memberikan dukungan penuh terhadap pola hidup sehat di Indonesia.


Full Text:

PDF

References


Adi, E. P., & Hurhadi. (2016). Pengaruh Kreativitas Iklan, Unsur Humor, dan Kualitas Pesan Iklan

Terhadap Efektivitas Iklan Televisi Aqua “Versi Ada Aqua". Jurnal Manajemen Bisnis

Indonesia (JMBI).

Kotler, P., & Armstrong, G. (2008). Prinsip-prinsip pemasaran (Vol. 1).

Morissan, M. (2010). Jurnalistik televisi mutakhir. Kencana.

Novitasari, D. (n.d.). Analisis Mitos Gaya Hidup dalam Iklan #Ada Aqua Versi Selfie.

Puteri, B. D. (2017). Analisis Semiotik Pada Iklan-iklan Aqua di Media Televisi. Paramasastra.

Sitanggang, A. O. (2020). Konstruksi Makna Iklan Aqua Edisi "Aqua Life". Jurnal Ekonomi, Sosial,

& Humaniora.

Sobur, A. (2003). Semiotika Komunikasi (Semiotics of Communication).

Sunawan. (2014). Pesan Bahasa dan Gambar dalam Iklan Media Massa Televisi.

Wati, A. H. (2018). Representasi Modernitas Perempuan Jawa dalam Film "Kartini" Karya Hanung

Bramantyo. Doctoral dissertation, Universitas 17 Agustus 1945.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.


Program Studi Desain Komunikasi Visual, Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Indraprasta PGRI

Alamat: Kampus A Gedung 1, Lantai 2 | Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530, Jakarta, Indonesia.
Tlp: (021) 7818718 – 78835283 (ext. 122) | Tutup hari Minggu dan hari libur nasional Indonesia
Jam Kerja: 09.00 AM – 08.00 PM

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.