Perancangan Aplikasi Kalkulator Kinematika Pada Mata Kuliah Fisika Gerak Berbasis Matlab

W T Alhidayatuddiniyah, Siwi Puji Astuti

Abstract


Tujuan penelitian ini untuk merancang aplikasi Kalkulator Kinematika Gerak pada mata kuliah Fisika Gerak berbasis Matlab. Materi kinematika dapat dijabarkan dalam persamaan diferensial yang dapat diturunkan menjadi persamaan-persamaan untuk menghitung persoalan kecepatan gerak benda. Materi yang digunakan dalam pembuatan GUI Kinematika Gerak, melingkupi Gerak Lurus Beraturan (GLB) dan Gerak Lurus Berubah Beraturan (GLBB) baik dipercepat dan diperlambat. GUI dirancang untuk menghitung jarak tempuh suatu benda. Tools yang diterapkan pada kalkulator ini menggunakan pushbutton dan pop up menu. Hasil dari rancangan ini diharapkan dapat menjadi alternatif dalam metode penyampaian materi agar mahasiswa menjadi semakin tertarik dengan perhitungan fisika gerak, khususnya kinematika

Full Text:

PDF

References


Alhidayatuddiniyah T.W. (2017). Seminar Nasional Fisika Dan Aplikasinya “Implementasi Keilmuan Fisika Guna Menghadapi Masyarakat Ekonomi ASEAN”. Prosiding UNS, (p. 15-24).

Alhidayatuddiniyah T.W., dkk. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Fisika Interaktif Berbasis Macromedia Flash Pro CS6 Untuk SMA Pada Pokok Bahasan Kinematika. Jurnal Penelitian Pembelajaran Fisika (JP2F), Vol.9, No.1, p. 6-11.

Giancoli, Douglas. (1997). Fisika 1 (Terjemahan). Prentice Hall. Jakarta: Erlangga.

Parwatiningtyas, D., & dkk. (2016). Fisika Dasar. Jakarta: Unindra Press.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Faculty of Mathematics and Sciences
Universitas Indraprasta PGRI

Address: Jl. Raya Tengah No. 80, Kel. Gedong, Kec. Pasar Rebo, Jakarta Timur 13760 , Jakarta, Indonesia. 
Phone: +62 (021) 7818718 – 78835283 | Close in sunday and public holidays in Indonesia
Work Hours: 09.00 AM – 08.00 PM
Best hours to visit: From 9 am to 11 am or after 3 pm. The busiest times are between 11 am and 3 pm. 

Creative Commons License
Prosiding Seminar Nasional Sains 2020 is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License